VISI DAN MISI
VISI
"Terwujudnya Generasi yang Beradab, Religius, serta Berwawasan Sains dan Teknologi".
MISI
- Terwujudnya kultur sekolah sebagai wahana belajar yang kondusif untuk memberdayakan semua potensi peserta didik untuk menjadi insan kamil, berilmu, berkarakter agamis, dan beradab.
- Mencetak generasi yang betul-betul siap bela agama dan negara yang dilandasi nilai-nilai spiritual.
- Mengenbangkan ilmu sains berbasis pesantren.
- Pengembangan pembelajaran yang berbasis teknologi yang inovatif dan penerapan langsung serta pengoptimalan fungsi laboratorium dan perpustakaan.
Halaman Lainnya
PROFIL SMP PESAT
SMP PESAT adalah lembaga pendidikan berbasis boarding school yang menyeimbangkan ilmu agama dengan ilmu pengetahuan umum (sains dan teknologi). Secara kelembagaan SMP PESAT berada di ba